SQL Server Management Studio (SSMS)

Sebagai seorang sysadmin pasti harus melakukan monitoring dan management server, salah satunya database server. Untuk mempermudah dalam pekerjaan maka sysadmin akan melakukan dengan cara menggunakan client/remote. Kali ini akan kasi tutorial management SQL Server dengan Management Studio
 
Connect ke SQL Server ada 2 metode yakni dengan windows authentication atau dengan SQL Server authentication. Supaya lebih mudah biasanya SQL server sudah memiliki SQL auth karena terhubung dengan aplikasi, maka tutorial ini akan menggunakan SQL auth Keterangan: Server name, isikan ip server atau domain, beserta port yang digunakan oleh SQL Server (default, 1433) Authentication, pilih SQL Server Authentication Login & Password, isikan auth login SQL Server anda Sekian semoga bermanfaat.

The power of documents

Kami sajikan dengan bahasa yang mudah dengan disertai command line yang bisa di copy-paste sehingga memudahkan untuk melakukan modifikasi command line