Centos merubah default editor ke nano

Untuk pengguna CentOS default editor adalah menggunakan vi sehingga jika melakukan crontab atau lainnya maka akan langsung menggunakan editor vi. Tapi tidak sedikit juga sysadmin yang lebih menyukai nano dari pada vi
 
berikut cara merubah default editor ke nano
nano /etc/environment
Pastikan memiliki environment EDITOR
EDITOR=/bin/nano
Semoga membantu

The power of documents

Kami sajikan dengan bahasa yang mudah dengan disertai command line yang bisa di copy-paste sehingga memudahkan untuk melakukan modifikasi command line