Menambahkan user sebagai sudo (sudoers)

Menambahkan user yang bisa mengakses sudo su (super user) mungkin bagi sebagian orang tidak perlu tetapi ada kalanya sebuah user memerlukan akses ke super user. Ketika kita menambahkan user walaupun sebagai administrator bisa jadi tidak dapat mengakses sudo, jika hal ini terjadi tidak perlu khawatir karena solusinya yakni mendaftarkan user yang sudah ada ke sudoers. Berikut cara untuk menambahkan user sudo, (INFO: gunakan user yang bisa mengakses sudo/super user)

Continue Reading

Cara remote desktop linux ubuntu

Remote Desktop sudah tidak asing lagi bagi kita dimana kita bisa melakukan aktifitas pada sebuah komputer dengan komputer lain. Fasilitas remote dekstop untuk linux ada berbagai macam software yang sudah menyediakan seperti netsupport (aplikasi berbayar) serta ada juga yang free seperti realvnc. Berikut saya akan beritahu cara setting linux ubuntu anda supaya bisa di-remote dengan komputer lain. Pertama silahkan download dahulu tightvnc sebagai remoter (Remote Client/software untuk me-remote), Silahkan menuju ke link ini untuk menuju ke website www.tightvnc.com. Silahkan ikuti petunjuk berikut untuk men-setting linux ubuntu anda, settingnya sangat simple dan berbasis GUI

Continue Reading

Mengaktifkan IonCube Loader di Linux

Mengaktifkan IonCube di Linux baik Ubuntu, FreeBSD, Solaris, maupun distro lain cukup mudah. Sebelumnya anda harus download ionCube dari http://www.ioncube.com/loaders.php pastikan anda memilih versi yang benar dan sesuai dengan Sistem anda. Silahkan gunakan terminal anda karena saya lebih suka dengan terminal jika ingin dengan versi GUI bisa juga yang penting tau file yang harus dirubah. Saya akan berikan cara untuk versi yang 32bit dan 64bit. silahkan perhatikan baik-baik dan cermati jangan sampai ada yang salah.

Continue Reading

Mengatur iptables setiap kali restart/shutdown

Bagi seorang networker pasti tidak pernah lepas dari yang namanya iptables untuk mengatur firewal. iptables akan hilang setiap kali restart/shutdown PC. pada artikel kali ini saya akan beri tau cara supaya iptables tidak hilang setiap kali PC di restart ataupun shutdown. kita akan memanfaatkan startup linux. pertama buat file yang berisi bash shell perintah untuk mengatur iptables. saya sudah membuat file /home/aldo/iptables yang berisi

Continue Reading

Mengembalikan Boot loader ubuntu

Boot loader ubuntu hilang biasanya karena setelah menginstall windows sehingga grub-nya menjadi hilang. tetapi kita dapat mengembalikan boot loader (grub) ubuntu tanpa harus install ulang ubuntu, yang perlu dicatat adalah harus menggunakan live CD ubuntu yang versinya sama dengan yang berada pada hardisk. Untuk boot anda bisa menggunakan flashdisk (run from flashdisk). berikut cara mengembalikan boot loader ubuntu.

Continue Reading

Mengaktifkan hibernate ubuntu

ubutnu1204 Linux ubuntu 12.04 telah dirilis akan tetapi ubuntu 12.04 ini secara default tidak mengaktifkan fitur hibernate karena masih ter-disable oleh policity. Jangan khawatir kita dapat mengaktifkan dengan cara berikut: gunakan pada terminal
sudo gedit /var/lib/polkit-1/localauthority/50-local.d/hibernate.pkla
Masukkan kode berikut

Continue Reading

Setting Date Time di ubuntu via terminal

Sebagai SysAdmin tentu dengan hal dalam mengatur / men-setting waktu sudah menjadi hal yang dasar. jika menggunakan GUI sangat mudah tetapi jika menggunakan CommandLine (Terminal) pasti harus tau perintah yang digunakan. Berikut saya akan berikan cara men-setting waktu (buat jaga-jaga jika lupa... WARNING: "SysAdmin juga manusia" )

Lihat Waktu

Untuk melihat tanggal dan waktu perintahnya cukup

$ date

 

Mengatur Waktu

Mengatur waktu bearti mengubah waktu atau menetapkan waktu yang baru kedalam sistem. untuk mengatur waktu anda bisa menggunakan sintax berikut:

Continue Reading

Mirror Repository Centos

untuk mengunduh semua data yang ada di server mirror bisa menggunakan rsync atau mungkin dengan cara lain bisa, tapi disini saya akan menggukana rsync sebagai alternatif saja. Asumsi langkah diatas tidak digunakan maka harus membuat direktori yang dibutuhkan dan repository yang dibuat bisa di akses dari luar juga. Dengan memanfaatkan service apache / webserver. Lagi – lagi asumsi apache / httpd sudah jalan. Anda bisa sesuaikan versi centos ataupun versi bit (32/64)
# mkdir -p /var/www/html/centos/5.4/{os,updates,extras,centosplus,addons}/i386
Buat script yang otomatis dijalan oleh server setiap hari untuk melakukan cross cek terhadap server mirror dan diharapkan bisa langsung update jika ada yang terbaru. Scriptnya sederhana sekali dan dijalankan menggunakan cron.
# vim /etc/cron.daily/yum-repos-update-via-rsync
Berikut isinya
#!/bin/sh 
   rsync -avrt rsync://kambing.ui.ac.id/centos/5/os/i386/ –exclude=debug/         /var/www/html/centos/5/os/i386/ > /dev/null \\ 
&& rsync -avrt rsync://kambing.ui.ac.id/centos/5/updates/i386/ –exclude=debug/    /var/www/html/centos/5/updates/i386/ > /dev/null \\ 
&& rsync -avrt rsync://kambing.ui.ac.id/centos/5/centosplus/i386/ –exclude=debug/ /var/www/html/centos/5/centosplus/i386/ > /dev/null \\ 
&& rsync -avrt rsync://kambing.ui.ac.id/centos/5/extras/i386/ –exclude=debug/     /var/www/html/centos/5/extras/i386/ > /dev/null \\ 
&& rsync -avrt rsync://kambing.ui.ac.id/centos/5/addons/i386/ –exclude=debug/     /var/www/html/centos/5/addons/i386/ > /dev/null \\ 
&&
merubah akses menjadi bisa execute
# chmod 755 /etc/cron.daily/yum-repos-update-via-rsync
Rubah config sources repository-nya.
# mv /etc/yum.repos.d/Centos.Base.repo /etc/yum.repos.d/Centos.Base.repo.bak 
# vim /etc/yum.repos.d/Centos.Base.repo
[base] 
name=CentOS-$releasever – Base 
baseurl=http://ip.of.your.server/centos/$releasever/os/$basearch/ 
gpgcheck=1 
gpgkey=file:///etc/pki/rpm-gpg/RPM-GPG-KEY-CentOS-5 
 
[updates] 
name=CentOS-$releasever – Updates 
baseurl=http://ip.of.your.server/centos/$releasever/updates/$basearch/ 
gpgcheck=1 
gpgkey=file:///etc/pki/rpm-gpg/RPM-GPG-KEY-CentOS-5 
 
[extras] 
name=CentOS-$releasever – Extras 
baseurl=http://ip.of.your.server/centos/$releasever/extras/$basearch/ 
gpgcheck=1 
gpgkey=file:///etc/pki/rpm-gpg/RPM-GPG-KEY-CentOS-5 
 
[centosplus] 
name=CentOS-$releasever – Plus 
baseurl=http://ip.of.your.server/centos/$releasever/centosplus/$basearch/ 
gpgcheck=1 
gpgkey=file:///etc/pki/rpm-gpg/RPM-GPG-KEY-CentOS-5 
 
[addons] 
name=CentOS-$releasever – Addons 
baseurl=http://ip.of.your.server/centos/$releasever/addons/$basearch/ 
gpgcheck=1 
gpgkey=file:///etc/pki/rpm-gpg/RPM-GPG-KEY-CentOS-5 
 
Pertama kali script yang dibuat bisa dijalakan secara manual untuk syncronisasi dengan server mirror pada tahapan ini jangan ditunggu karena membutuhkan waktu yang lama terlebih jika bandwithnya kecil. Asumsi bandwith 1 MB / dengan menggunakan speedy bisa seharian lebih.
# /etc/cron.daily/yum-repos-update-via-rsync
setelah selesai sinkronisasi bisa langsung di cek.
# yum clean all 
# yum update
dan selesai lebih cepat dan tidak perlu pusing harus terkoneksi internet.

Continue Reading

The power of documents

Kami sajikan dengan bahasa yang mudah dengan disertai command line yang bisa di copy-paste sehingga memudahkan untuk melakukan modifikasi command line